KEJADIAN ANGIN PUTING BELIUNG DI DESA TAMBANG ULANG KECAMATAN TAMBANG ULANG KAB. TANAH LAUT
Oleh Administrator 10 Des 2020, 08:03:09 | dibaca 645 x | Kategori Berita dan Pengumuman
KEJADIAN ANGIN PUTING BELIUNG DI DESA TAMBANG ULANG KECAMATAN TAMBANG ULANG KAB. TANAH LAUT

TANAH LAUT - Rabu, 09 Desember 2020, Pukul 10.18 Wita. Telah terjadi bencana angin puting beliung di Desa Tambang Ulang Rt 01, 02, Kec. Tambang Ulang, Kab. Tanah Laut, dengan korban terdampak :

Rusak Ringan (RR) :
a.     Rumah a.n Mahliah, 1 KK 1 Jiwa, mengalami kerusakan pada bagian atap rumah,  dengan kerugian ekonomi -+ Rp. 5.000.000,-
b.     Rumah a.n Arbain, 1 KK 4 Jiwa, mengalami kerusakan pada bagian atap rumah, dengan kerugian ekonomi -+ Rp 5.000.000,-
c.     Sarana dan Prasarana Kantoe Desa mengalami kerusakan pada bagian teras.

Rusak Sedang (RS) :
a.     Rumah a.n Nini Calon (Lansia), 1 KK 1 Jiwa, mengalami kerusakan pada bagian atap rumah, dengan kerugian ekonomi -+ 10.000.000,-
b.     Rumah a.n Jamiah, 1 KK 2 Jiwa, mengalami kerusakan pada bagian atap rumah, dengan kerugian ekonomi Rp 10.000.000,-
c.     Rumah a.n Agus Shahir, 1 KK 4 Jiwa, mengalami kerusakan pada bagian atap rumah, dengan kerugian ekonomi -+ Rp.10.000.000,- 

Rusak Berat (RB) : 
a.    Ruko a.n Masniah, 1 KK 1 Jiwa, mengalami kerusakan pada bagian atap rumah dan bangunan, dengan Kerugian ekonomi -+ Rp. 100.000.000,
b.    Warung a.n Agus Shahir, mengalami kerusakan pada bagian atap dan bangunan warung, dengan kerugian ekonomi -+ Rp 20.000.000,-

Upaya yang dilakukan TRC BPBD Tanah Laut melakukan pendataan serta bergotong royong bersama warga setempat membersihkan bekas material yang rusak.




Posting Terkait :
Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

Perkiraan Cuaca

PELAIHARI WEATHER

Video BPBD

PROSES EVAKUASI WARGA YANG TERSESAT DI HUTAN

Kamis, 08 Jul 2021 - Dilihat 966 Kali
View All Video

Agenda Kegiatan

Web Link

  • BNPB
  • BMKG
  • Basarnas
  • Kab. Tanah Laut
  • BNPB inaRISK